TORANGPEBERITA.COM- Panitia Seleksi (Pansel) penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) telah mengumumkan jadwal Seleksi Kompetensi Bidang (SKB).
Sesuai jadwal pelaksanaan ujian SKB akan dilaksanakan pada tanggal 24 November 2021 dan 25 November 2021. Dengan titik lokasi di SMK Kaidipang jumlah peserta 355.
Berikut detail jadwal ujian SKB klik di bawah ini
JADWAL-PELAKSANAAN-SELEKSI-KOMPETENSI-BIDANG-SKB-PENERIMAAN-CPASN-DILINGKUNGAN-PEMERINTAH-KAB.-BOLAANG-MONGONDOW-UTARA-TAHUN-ANGGARAN-2021Download